Welcome To My Blog

Welcome To My Blog

Sabtu, 12 Mei 2012

Kebanyakan gula dapat membuat wajah anda menjadi keriput

     For you guys, If you very like makan yang manis2, mulai sekarang coba deh guys mencoba mengubah kebiasaan itu. Karena, selain dapat membuat badan kamu gemuk konsumsi makanan yang mengandung gula yang tinggi dapat membuat Anda  terganggu kesehatan kulit.
     Menurut Fransesco Clark, yang menyatakan kalau terlalu banyak memakan-makanan gula di usia remaja itu dapat membuat tubuh cepat mengalami proses alami glikasi, yang pada akhir prosesnya menyebabkan warna kulit berubah, cepat keriput dan kulit kehilangan vitalitas.  "Glikasi memengaruhi molekul protein yang menghasilkan kolagen dan elastin di kulit. Kolagen dan elastin adalah zat yang berpengaruh pada ketegasan dan elastisitas kulit."
    Sedang kan Menurut Dr.Nicholas Perricone, seorang dermatolog dan penulis, juga mempelajari secara ekstensif efek asupan gula pada kulit. "Gula dan pati yang dimakan, menyebabkan ledakan peradangan diseluruh tubuh".
    Untuk itu Clark dan Dr.Nicholas Perricone, Menyarankan bahwa cara termudah untuk mengembalikan kecantikan kulit adalah dengan membatasi makan-makanan yang mengandung gula. Sebagai gantinya kamu bisa mendapatkan asupan gula dari buah dan sayuran yang alami.

Tidak ada komentar: